-->
  • Jelajahi

    Copyright © NEWS POST | BERITA HARI INI TERKINI
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Dahlan Warga Madining, Mengenal Calon Bupati Soppeng Andi Mapparemma Tetap Sederhana dan Bermasyarakat

    NewsPost
    Jumat, 11 Oktober 2024, 01:33 WIB Last Updated 2024-10-10T18:59:54Z

       

    SOPPENG, Newspost.my.id, | -  Keduanya bukanlah nama yang asing. Andi Mapparemma SE.MM., calon bupati nomor urut 1, dikenal sebagai sosok yang memiliki jiwa pemimpin yang tulus. 


    "Selama ini, Arung (bangsawan) selalu memimpin Pemerintahan Soppeng," ungkap Dahlan 73 Madining, seorang petani.


    Sementara itu, dari Medde Desa Patampanua, Layang 70 Medde, seorang pengusaha bentor, menyatakan bahwa Andi Mapparemma dikenal sebagai sosok yang tidak sombong dan menghargai semua orang. 


    "Pung Paremma tidak pernah membedakan siapa pun," tambahnya, 10/10/2024.


    Warga masyarakat berharap, jika terpilih sebagai bupati, Andi Mapparemma dan pasangannya dapat memberikan keamanan dan kesejahteraan bagi seluruh masyarakat Soppeng. 

    Mereka mengungkapkan harapan ini sebelum dimulainya acara tatap muka dengan calon bupati. (Red)

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini